Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

45 Contoh Soal Penjaskes Kelas 7 SMP/MTS Semester 1 Kurikulum 2013 Beserta Jawaban(Pg+Essay)6

45 Contoh Soal Penjaskes Kelas VII SMP/MTS Semester Ganjil Kurikulum 2013 Beserta Jawaban(Pg+Essay)6 - Halo selamat datang kembali di blog soal-soal sekolah. Tulisan ke-6 soal Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan ini merupakan bagian terakhir dari Bab 2, "Aktivitas Permainan Bola Kecil." Dan juga lanjutan dari 45 contoh soal penjas kelas 7 SMP semester 1 K13 bagian ke-4 dan bagian ke-5 (soal nomor 16-30) yang telah admin publish sebelumnya.

Bila sebelumnya, butir soal berbentuk essay/uraian maka untuk bagian terakhir ini berbentuk pilihan ganda dengan pertanyaan dimulai dari nomor 31.

31. Berikut yang bukan cara memegang bola kasti adalah….
a. Pegang bola dengan seluruh jari
b. Pegang bola dengan erat
c. Jarak jari tangan hendaknya tidak terlalu rapat
d. Jarak jari tangan sangat rapat
Jawaban : d

32. Tangan lempar diayunkan dari atas menuju bawah lutut, merupakan cara melempar bola….
a. Lurus mendatar
b. Rendah
c. Melambung
d. Menggelundung
Jawaban : b

33. Di bawah adalah teknik bermain kasti kecuali….
 a. Melempar bola
b. Sliding
c. Menangkap bola
d. Memukul bola
Jawaban : b

34. Berikut cara memegang raket dalam permainan bulu tangkis kecuali….
a. Pegangan kampak (Inggris)
b. Pegangan pisau (Indonesia)
c. Pegangan berjabat tangan
d. Pegangan backhand
Jawaban : b

35. Cara memagang raket backhand, segala kekauatan dipusatkan pada….
a. Jari telunjuk
b. Jari tengah
c. Siku
d. Ibu jari
Jawaban : d

36. Jenis pukulan bulu tangkis yang dilakukan dengan melambungkan shuttlecock tinggi ke atas disebut pukulan….
a. Lob
b. Drive
c. Smesh
d. Servis
Jawaban : d

37. Memukul bola yang dilakukan dari sisi tubuh yang dominan dalam permainan bulu tangkis disebut teknik….
a. Forehand
b. Backhand
c. Drive
d. Backhand and over head
Jawaban : a

38. Servis dengan pukulan melambung tinggi ke belakang disebut….
a. Drive service
b. Flick service
c. Lob service
d. Forehand service
Jawaban : c

39. Bahan untuk membuat bola kasti adalah….
a. Karet
b. Plastik
c. Besi
d. Karet dan sabut
Jawaban : d

40. Regu yang bertugas untuk menjaga pukul-pukulan bola dari regu pemukul adalah….
a. Regu pemukul
b. Regu penjaga
c. Pelempar
d. Wasit
Jawaban : b

41. Teknik dasar dalam bermain tenis meja adalah….
a. Memukul bola
b. Menggiring bola
c. Menendang bola
d. Mengoper bola
Jawaban : a

42. Cara memegang bet seperti kita bersalaman di sebut….
a. Grip
b. Shakehand
c. Penhold grip
d. Stroke
Jawaban : a

43. Alat pemukul bola pada tenis meja disebut….
a. Kok
b. Bet
c. Bola
d. Peluru
Jawaban : b

44. Tinggi net pada permainan tenis meja adalah….
a. 15,0 cm
b. 15,5 cm
c. 152,5 cm
d. 76 cm
Jawaban : b

45. Apapun peraturan servis sebagai berikut, kecuali….
a. Pukul bola pada saat bola turun
b. Bola memantul sekali dikedua sisi meja
c. Bet dan tangan yang bebas dibawah meja
d. Bola ditelapak tangan
Jawaban : c

Lanjut ke bab 3, "Soal mengenai atletik dan pencak silat" ==> 40 Contoh Soal Penjaskes Kelas 7 SMP/MTS Semester 1 Kurikulum 2013 Beserta Jawaban(Pg+Essay)7

Post a Comment for "45 Contoh Soal Penjaskes Kelas 7 SMP/MTS Semester 1 Kurikulum 2013 Beserta Jawaban(Pg+Essay)6"